Jurnal Ilmiah Aquinas https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas <p>Media publikasi ilmiah bidang Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Pendidikan Matematika, Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Pendidikan Bahasa Inggris terbit dalam 4 (empat) kali setahun.Terbit Setiap Bulan Februari, April, Juli, dan November setiap tahunnya</p> en-US jurnal.aquinas@gmail.com (Reflina Sinaga, S.Pd.,M.Pd) unikapgsd@gmail.co.id (Dr. Irmina Pinem,M.Pd) Kam, 22 Feb 2024 02:27:15 +0100 OJS 3.2.1.4 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 PENGARUH GAYA BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD NEGERI 068008 PERUMNAS SIMALINGKAR TAHUN PEMBELAJARAN 2023/2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3327 Dina Oktaviana Veronika Simanullang, Ester Julinda Simarmata, Rumiris Lumban Gaol, Regina Fredrika Sipayung, Patri Janson Silaban Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3327 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN JINGSAW TERHADAP KEMAMPUAN BEKERJA SAMA DALAM SUATU KELOMPOK PADA SMA KELAS 10 GKPI PADANG BULAN KOTA MEDAN https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3380 <p><em>Education plays a very important role in various areas of life. Quality education will also create quality human resources. As a result, Indonesian education continues to receive attention and be improved in many ways, including the National Education System Law, the passing of the Teacher and Faculty Welfare Law, as well as changes to the curriculum to suit needs. with the needs of the time. (Hamzah, 2012:135). The quantitative descriptive research method is a method that aims to create a picture or description of a situation objectively using numbers, starting from data collection, interpretation of the data as well as the appearance and results. Research results Based on table 3.9, the results of the Wilcoxon test for the control class pretest and the experimental class pretest show a calculated value of -2.836 and a sig of 0.003, the control class posttest and experimental class posttest show a calculated value of -2.640 and a sig of 0.008, so it can be concluded that There were differences in the results of the jingsaw learning method for the control group and the experimental group before and after being given the jingsaw learning method treatment.</em></p> Amelia Simanungkalit1, Ester Yohana Siregar, Elfina Damayanti Sitohang Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3380 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENINGKATAN KEMAMPUAN BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING SDN 106186 KUBAH SENTANG, KECAMATAN PANTAI LABU https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3433 <p>Adapun&nbsp;tujuan&nbsp;penelitian&nbsp;ini&nbsp;adalah&nbsp;untuk&nbsp;&nbsp;meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV dengan menggunakan model pembelajaran inovatif&nbsp;pada mata pelajaran IPS&nbsp;dan bagaimana pelaksanaan pembelajaran IPS&nbsp;dengan menggunakan model pembelajaran inovatif&nbsp;pada mata pelajaran IPS.&nbsp;Penelitian&nbsp;tindakan kelas&nbsp;adalah&nbsp;Penelitian tindakan kelas berangkat dari permasalahan pembelajaran riil dan praktis yang sehari-hari dihadapi oleh pendidik dan peserta didik. PTK bersifat practice driven dan action driven dalam arti bahwa PTK bertujuan memperbaiki secara lansgung di sini dan sekarang sehinga dinamakan juga penelitian praktis (pracrical inquiry)&nbsp;SDN 106186 KUBAH SENTANG, Kecamatan Pantai Labu. Teknik penelitian yang digunakan dalam mengumpulkan data yang digunakan adalah observasi dan tes. Subjek penelitian ini adalah 35 siswa yang terdiri dari 18 laki-laki dan 17 perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan model pembelajaran problem based learning.&nbsp;&nbsp;Hal ini terbukti dari hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas 5 siswa (14%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 30 siswa (86%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 53. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 16 siswa (46%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 19 siswa (54%) dengan rata-rata hasil belajar 63,17. Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 29 siswa (83%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas 6 siswa (17%) dengan rata-rata hasil belajar siswa 81,17.</p> Amnah Lubis, Reflina Sinaga Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3433 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENINGKATAN KEMAMPUAN BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI SD NEGERI 1 PANTON LUAS, SAWANG ACEH SELATAN https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3434 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar IPAS pada penerapan model pembelajaran Inkuiri pada siswa kelas IV SD Negeri 1 Panton Luas&nbsp;tahun pelajaran 2021/2022. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri atas tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan,observasi/evaluasi, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IV di SD SD Negeri 1 Panton Luas, sebanyak 20 orang siswa. Data yang dikumpulkan dianalisis dengan menggunakan metode tes. Data yang didapatkan dari metode tes selanjutnya dianalisis dengan teknik deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pembelajaran IPAS dengan menggunakan model pembelajaran Inkuiri dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV di SD Negeri 1 Panton Luas&nbsp;tahun pelajaran 2016/2017. Pada siklus I rata-rata hasil belajar IPA siswa sebesar 72,75% pada kategori sedang dan meningkat menjadi 80% pada siklus II yang berada pada kategori tinggi. Simpulan penelitian ini adalah penerapan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share (TPS) pada mata pelajaran IPAS dapat meningkatkan kreativitas belajar dan hasil belajar siswa SD Negeri 1 Panton Luas&nbsp;</p> Armiati, Midaniati Pane Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3434 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENINGKATAN KEMAMPUAN BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE SDN LUENG SA MADAT, ACEH TIMUR https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3435 <p>Adapun&nbsp;tujuan&nbsp;penelitian&nbsp;ini&nbsp;adalah&nbsp;untuk&nbsp;&nbsp;meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV dengan menggunakan model pembelajaran &nbsp;tipe think thalk write&nbsp;pada mata pelajaran IPS&nbsp;dan bagaimana pelaksanaan pembelajaran IPS&nbsp;dengan menggunakan model pembelajaran<em>&nbsp;</em><em>tipe think thalk write</em>&nbsp;pada mata pelajaran IPS.&nbsp;Penelitian&nbsp;tindakan kelas&nbsp;adalah&nbsp;Penelitian tindakan kelas berangkat dari permasalahan pembelajaran riil dan praktis yang sehari-hari dihadapi oleh pendidik dan peserta didik. PTK bersifat practice driven dan action driven dalam arti bahwa PTK bertujuan memperbaiki secara lansgung di sini SDN&nbsp;Lueng Sa Madat, Aceh Timur. Teknik penelitian yang digunakan dalam mengumpulkan data yang digunakan adalah observasi dan tes. Subjek penelitian ini adalah 21&nbsp;siswa yang terdiri dari 9&nbsp;laki-laki dan 12&nbsp;perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan tmodel pembelajaran inovatif.&nbsp;&nbsp;Hal ini terbukti dari hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas 6&nbsp;siswa (14%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 21&nbsp;siswa (86%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 53. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 9&nbsp;siswa (46%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 12&nbsp;siswa (54%) dengan rata-rata hasil belajar 63,17. Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 21&nbsp;siswa (83%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas26 siswa (17%) dengan rata-rata hasil belajar siswa 81,17.</p> Badriahi, Sistridian Pintamaribot Hutahaeais Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3435 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL SDN 047179. KUTA GERAT https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3436 <p>Adapun&nbsp;tujuan&nbsp;penelitian&nbsp;ini&nbsp;adalah&nbsp;untuk&nbsp;&nbsp;meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV dengan menggunakan model pembelajaran kontekstual&nbsp;pelajaranMatematika&nbsp;dan bagaimana pelaksanaan pembelajaran Matematika&nbsp;dengan menggunakan model pembelajaran kontekstual.&nbsp;Penelitian&nbsp;tindakan kelas&nbsp;adalah&nbsp;Penelitian tindakan kelas berangkat dari permasalahan pembelajaran riil dan praktis yang sehari-hari dihadapi oleh pendidik dan peserta didik. PTK bersifat practice driven dan action driven dalam arti bahwa PTK bertujuan memperbaiki secara lansgung di sini dan sekarang sehinga dinamakan juga penelitian praktis (pracrical inquiry)&nbsp;SDN 047179. Kuta Gerat. Teknik penelitian yang digunakan dalam mengumpulkan data yang digunakan adalah observasi dan tes. Subjek penelitian ini adalah25&nbsp;siswa yang terdiri dari 12&nbsp;laki-laki dan 13&nbsp;perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan tmodel pembelajaran kontekstual.&nbsp;&nbsp;Hal ini terbukti dari hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas 5 siswa (14%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 12&nbsp;siswa (74%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 40. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 9&nbsp;siswa (39%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 16&nbsp;siswa (61%) dengan rata-rata hasil belajar 63,17. Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 17&nbsp;siswa (89%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas8&nbsp;siswa (13%) dengan rata-rata hasil belajar siswa 85.</p> Hirpidanto Barus, Badriahi Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3436 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENINGKATAN KEMAMPUAN BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING SDN 19 SAMSAM KECAMATAN KANDIS KABUPATEN SIAK PROPINSI. RIAU https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3437 <p>Adapun&nbsp;tujuan&nbsp;penelitian&nbsp;ini&nbsp;adalah&nbsp;untuk&nbsp;&nbsp;meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV dengan menggunakan model pembelajaran &nbsp;tipe think thalk write&nbsp;pada mata pelajaran IPS&nbsp;dan bagaimana pelaksanaan pembelajaran IPS&nbsp;dengan menggunakan model pembelajaran problem based learning&nbsp;pada mata pelajaran IPS.&nbsp;Penelitian&nbsp;tindakan kelas&nbsp;adalah&nbsp;Penelitian tindakan kelas berangkat dari permasalahan pembelajaran riil dan praktis yang sehari-hari dihadapi oleh pendidik dan peserta didik. PTK bersifat practice driven dan action driven dalam arti bahwa PTK bertujuan memperbaiki secara lansgung di sini SDN 19 Samsam Kecamatan Kandis Kabupaten &nbsp;Siak. Teknik penelitian yang digunakan dalam mengumpulkan data yang digunakan adalah observasi dan tes. Subjek penelitian ini adalah 22&nbsp;siswa yang terdiri dari 10&nbsp;laki-laki dan 12&nbsp;perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan tmodel pembelajaran inovatif.&nbsp;&nbsp;Hal ini terbukti dari hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas 12&nbsp;siswa (13%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 12&nbsp;siswa (76%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 53. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 8&nbsp;siswa (46%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 14&nbsp;siswa (54%) dengan rata-rata hasil belajar 66.&nbsp;Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 20&nbsp;siswa (83%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas&nbsp;9&nbsp;siswa (23%) dengan rata-rata hasil belajar siswa 89.</p> Indra Yenti, Amnah Lubis Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3437 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI PADA TEMA 7 INDAHNYA KERAGAMAN DI NEGERIKU DIKELAS IV SDN 065013 MEDAN SELAYANG TAHUN PEMBELAJARAN 2022/2023 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3438 <p>Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK).Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa dengan menerapkan model pembelajaran inkuiri pada tema Indahnya Keragaman Di Negeriku Subtema Indahnya Persatuan dan Kesatuan Negeriku dikelas IV SD Negeriku 065013 Medan Selayang Tahun Pembelajaran 2022/2023.Penelitian tindakan kelas ini terdiri dari 2 siklus dengan subjek penelitian siswa kelas IV SD Negeri 065013 Medan Selayang sebanyak 24 orang siswa.Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa. Hasil penelitian pada siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas sebanyak 10 orang siswa atau 41,66%, sedangkan siswa yang tidak tuntas sebanyak 14 orang atau 58,33%. Pada siklus II siswa yang memenuhi nilai kriteria ketuntasan ada sebanyak 21 orang atau 87,5%, sedangkan siswa yang tidak tuntas ada sebanyak 3 orang atau 12,5% dengan nilai rata-rata 81,37. Peningkatan hasil belajar tersebut terjadi setelah adanya perbaikan tindakan pada siklus II.Tindakan diberentikan pada siklus II karena telah mencapai kriteria keberhasilan, dengan demikian diperoleh kesimpulan bahwa dengan menerapkan model pembelajaran inkuiri dapat meningkatkan hasil belajar siswa.</p> Defensus Situmorang, Dewi Anzelina, Ester Julinda Simarmata, Rumiris Lumban Gaol, Saut Mahulae Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3438 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENERAPAN KEMAMPUAN BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN E- LEARNING SD NEGERI KABU, PEUREULAK BARAT ACEH TIMUR https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3440 <p>Adapun&nbsp;tujuan&nbsp;penelitian&nbsp;ini&nbsp;adalah&nbsp;untuk&nbsp;&nbsp;meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SD &nbsp;Negeri Kabu, Peureulak Barat&nbsp;dengan menggunakan model pembelajaran inovatif&nbsp;pada mata pelajaran IPS&nbsp;dan bagaimana pelaksanaan pembelajaran IPS&nbsp;dengan menggunakan model pembelajaran inovatif&nbsp;pada mata pelajaran IPS.&nbsp;Penelitian&nbsp;tindakan kelas&nbsp;adalah&nbsp;Penelitian tindakan kelas berangkat dari permasalahan pembelajaran riil dan praktis yang sehari-hari dihadapi oleh pendidik dan peserta didik. PTK bersifat practice driven dan action driven dalam arti bahwa PTK bertujuan memperbaiki secara lansgung di sini dan sekarang sehinga dinamakan juga penelitian praktis (pracrical inquiry)&nbsp;SD Negeri Kabu, Peureulak Barat Aceh Timur,. Teknik penelitian yang digunakan dalam mengumpulkan data yang digunakan adalah observasi dan tes. Subjek penelitian ini adalah 35 siswa yang terdiri dari 8 laki-laki dan 17 perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan tmodel pembelajaran inovatif.&nbsp;&nbsp;Hal ini terbukti dari hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas 5 siswa (14%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 13&nbsp;siswa (86%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 43. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 12 siswa (46%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 8&nbsp;siswa (54%) dengan rata-rata hasil belajar 63,17. Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 25&nbsp;siswa (83%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas 15&nbsp;siswa (17%) dengan rata-rata hasil belajar siswa 81,17.</p> Malahayati, Hipridanto Barus Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3440 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PAKEM BERBASIS MULTIMEDIA TERHADAP HASIL BELAJAR TEMATIK https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3441 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh&nbsp;model&nbsp;pembelajaran&nbsp;pakem&nbsp;berbasis multimedia terhadap hasil belajar tematik. Pada penelitian ini menggunakan&nbsp;penelitian tindakan kelas. opulasi penelitian ini adalah seluruh kelas IV <em>S</em>DN&nbsp;&nbsp;Lubuk Pempeng &nbsp;Peureulak &nbsp;Aceh Timur&nbsp;yang berjumlah 30 siswa. Pengambilan sampel dengan menggunakan sampel <em>purposive </em>dan sampel yang digunakan adalah kelas V yang berjumlah 30 siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar siswa dengan menggunakan model&nbsp;pembelajaran&nbsp;pakem&nbsp;berbasis multimedia terhadap hasil belajar tematik.termasuk dalam kategori sangat baik dengan rata-rata 83.03. &nbsp;hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas 5 siswa (14%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 17&nbsp;siswa (84%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 40. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 9&nbsp;siswa (39%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 16&nbsp;siswa (61%) dengan rata-rata hasil belajar 63,17. Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 17&nbsp;siswa (89%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas8&nbsp;siswa (13%) dengan rata-rata hasil belajar siswa 85.</p> <p><strong>&nbsp;</strong></p> Nini Widuri, Badriah Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3441 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENERAPAN KEMAMPUAN BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN E- LEARNING UPT SDN 21 PERKEBUNAN TANAH GAMBUS, LIMAPULUH KABUPATEN BATUBARA https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3442 <p>Adapun&nbsp;tujuan&nbsp;penelitian&nbsp;ini&nbsp;adalah&nbsp;untuk&nbsp;&nbsp;penerapan&nbsp;&nbsp;kemampuan &nbsp;belajar siswa dengan&nbsp;&nbsp;menerapkan model pembelajaran&nbsp;e- learning UPT SDN<em>&nbsp;21 </em>Perkebunan Tanah Gambus, Limapuluh&nbsp;Kabupaten Batubara. Penelitian&nbsp;tindakan kelas&nbsp;adalah&nbsp;Penelitian tindakan kelas berangkat dari permasalahan pembelajaran riil dan praktis yang sehari-hari dihadapi oleh pendidik dan peserta didik. PTK bersifat practice driven dan action driven dalam arti bahwa PTK bertujuan memperbaiki secara lansgung di sini dan sekarang sehinga dinamakan juga penelitian praktis (pracrical inquiry)&nbsp;SUPT SDN<em>&nbsp;21 </em>Perkebunan Tanah Gambus. Teknik penelitian yang digunakan dalam mengumpulkan data yang digunakan adalah observasi dan tes. Subjek penelitian ini adalah 25 siswa yang terdiri dari 18 laki-laki dan 7 perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa denganmodel pembelajaran&nbsp;e- learning.&nbsp;&nbsp;Hal ini terbukti dari hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas 5 siswa (14%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 20 siswa (86%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 53. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 16 siswa (46%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 9 siswa (54%) dengan rata-rata hasil belajar 63,17. Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 20&nbsp;siswa (83%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas 5&nbsp;siswa (17%) dengan rata-rata hasil belajar siswa 87.</p> Sistridian Pintamaribot Hutahaean, Reflina Sinaga Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3442 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENINGKATAN KEMAMPUAN BELAJAR SISWA DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE WORD SQUARE SD NEGERI 173629 SIMANALESE, KECAMATAN NASSAU https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3443 <p>Adapun&nbsp;tujuan&nbsp;penelitian&nbsp;ini&nbsp;adalah&nbsp;untuk&nbsp;&nbsp;meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV dengan menggunakan model pembelajaran &nbsp;tipe think thalk write&nbsp;pada mata pelajaran IPS&nbsp;dan bagaimana pelaksanaan pembelajaran IPS&nbsp;dengan menggunakan <strong>&nbsp;</strong>model pembelajaran kooperatif tipe<em>&nbsp;word square </em><em>SD</em>&nbsp;Negeri 173629 Simanalese,&nbsp;Kecamatan Nassau&nbsp;pada mata pelajaran IPS.&nbsp;Penelitian&nbsp;tindakan kelas&nbsp;adalah&nbsp;Penelitian tindakan kelas berangkat dari permasalahan pembelajaran riil dan praktis yang sehari-hari dihadapi oleh pendidik dan peserta didik. PTK bersifat practice driven dan action driven dalam arti bahwa PTK bertujuan memperbaiki secara lansgung di sini <em>SD</em>&nbsp;Negeri 173629 Simanalese,&nbsp;Kecamatan Nassau. Teknik penelitian yang digunakan dalam mengumpulkan data yang digunakan adalah observasi dan tes. Subjek penelitian ini adalah 32&nbsp;siswa yang terdiri dari 10&nbsp;laki-laki dan 22&nbsp;perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan tmodel pembelajaran inovatif.&nbsp;&nbsp;Hal ini terbukti dari hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas&nbsp;9&nbsp;siswa (14%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 23&nbsp;siswa (86%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 42. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 15&nbsp;siswa (46%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 17&nbsp;siswa (54%) dengan rata-rata hasil belajar 66. Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 27&nbsp;siswa (83%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas&nbsp;5&nbsp;siswa (17%) dengan rata-rata hasil belajar siswa &nbsp;85.</p> Midaniati Pane, Reflina Sinaga Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3443 Kam, 22 Feb 2024 00:00:00 +0100 MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAKE AND GIVE TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3447 <p>Metode penelitian yang penulis gunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptik analitik. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 22 Lumban Suhi-Suhi Toruan yang berjumlah 31 orang. Untuk mengetahui kemampuan awal siswa, peneliti melakukan Pretest dengan rata-rata 58,45 dapat dikatakan kemampuan awalnya cukup. Hasil dari Post-test memiliki peningkatan sebesar 78,96 dapat dikatakan tingkat keberhasilan hasil belajar siswa meningkat. Hasil koefisien korelasi membuktikan bahwa adanya pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe take and give (X) terhadap hasil belajar siswa (Y) dengan hasil rhitung &gt; rtabel. rhitung (0,822) &gt; rtabel (0,355) Pada uji hipotesis dengan menggunakan uji-t dari perhitungan data yang dilakukan, hasil pengujian yaitu thitung &gt; ttabel hasilnya 7,761 &gt; 2,045 dengan taraf signifikan 0,05. Berdasarkan hasil data yang diperoleh dari penelitian di SD Negeri 22 Lumban Suhi-Suhi Toruan dapat dikatakan bahwa dengan model pembelajaran kooperatif tipe take and give sangat efektif dalam pembelajaran tematik di kelas.</p> Yuliana Elisabeth Simarmata, Reflina Sinaga, Nova Florentina, Dyan Wulan Sari HS, Ester Julinda Simarmata Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3447 Jum, 23 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN STAD TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI 8 LABUHANHAJI https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3460 <p>enelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan&nbsp;hasil belajar IPA&nbsp;siswa menggunakan model pembelajaran STAD berbantuan media pembelajaran dan &nbsp;ada perbedaan model pembelajaran STAD berbantuan media pembelajaran dengan model pembelajaran konvensional terhadap sikap dan kemampuan pemecahan masalah matematika. Pada penelitian ini model pembelajaran STAD berbantuan media pembelajaran lebih baik daripada model pembelajaran konvensional terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika. Sampel yang digunakan sebanyak 2&nbsp;kelas dengan teknik pengambilannya menggunakan Cluster Random Sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran STAD&nbsp;berbasis multimedia terhadap hasil belajar&nbsp;IPA&nbsp;.termasuk dalam kategori sangat baik dengan rata-rata 80 &nbsp;hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest yang mendapat nilai tuntas 7&nbsp;siswa (20%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 27 siswa (80%), dengan rata-rata hasil belajar siswa 40. Pada postest siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 12&nbsp;siswa (36%) sedangkan yang mendapat nilai tidak tuntas 22&nbsp;siswa (64%) dengan rata-rata hasil belajar 63,17. Pada postest siklus II ketuntasan hasil belajar siswa meningkat menjadi 28&nbsp;siswa (82%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas&nbsp;6&nbsp;siswa (18%) dengan rata-rata hasil belajar siswa 95</p> Muhammad Nasir, Hidayat Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3460 Jum, 23 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOPERATIF TIPE TAKE AND GIVE TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI BEUSA BAROH, ACEH TIMUR https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3463 <p>Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe&nbsp;take and give terhadap&nbsp;hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika&nbsp;Kelas V SD Negeri &nbsp;Beusa Baroh, Aceh Timur&nbsp;tahun pelajaran 2021/2022. Jenis penelitian ini adalah eksperimen murni dengan rancangan one group&nbsp;pretest–postest design yaitu desain penelitian yang dilaksanakan pada satu kelompok saja tanpa&nbsp;kelompok pembanding. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa&nbsp;Kelas V SD Negeri &nbsp;Beusa Baroh, Aceh yang berjumlah 54 siswa sedangkan sampel penelitian ini yaitu siswa &nbsp;yang berjumlah 25&nbsp;orang. peneliti menggunakan simple random sampling yaitu sistem undian dengan maksud agar setiap&nbsp;kelas mempunyai kesempatan yang sama untuk menjadi anggota sampel dalam penelitian ini. Metode&nbsp;pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini metode tes sebagai metode pokok dan metode&nbsp;dokumentasi serta metode wawancara sebagai metode pelengkap sedangkan analisis data&nbsp;menggunakan t-test. Hasil penelitian adalah sebesar 6,3 dan setelah dikonsultasikan dengan ttabel&nbsp;pada d.f 24 dengan taraf signifikansi 5% yaitu sebesar 1,064. Berdasarkan hasil tersebut, maka thitung &gt;&nbsp;ttabel (6,3&gt;1,064) ini membuktikan bahwa hipotesis nihil (Ho) ditolak dan hipotesis alternatif (Ha)&nbsp;diterima yang berbunyi: Ada pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe take and give terhadap&nbsp;hasil&nbsp;belajar siswa pada mata pelajaran matematika&nbsp;Kelas V SD Negeri &nbsp;Beusa Baroh, Aceh Timur&nbsp;tahun pelajaran 2021/2022.</p> Erlinda, Hidayat Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3463 Jum, 23 Feb 2024 00:00:00 +0100 PENGARUH DISCOVERY LEARNING MODEL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SD NEGERI RAMPAH https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3461 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hasil belajar IPA siswa yang menggunakan model pembelajaran Model Discovery Learning berbantuan media pembelajaran dan terdapat perbedaan antara model pembelajaran Discovery Learning berbantuan media pembelajaran dengan model pembelajaran konvensional mengenai sikap dan kemampuan dalam menyelesaikan masalah matematika. Dalam penelitian ini model Discovery Learning berbantuan media pembelajaran lebih baik dibandingkan model pembelajaran IPA konvensional terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis. Sampel yang digunakan sebanyak 2 kelas dengan teknik pengumpulan menggunakan Cluster Random Sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar siswa yang menggunakan model pembelajaran &nbsp;Discovery Learning&nbsp;berbasis multimedia mengenai hasil belajar matematika termasuk dalam kategori sangat baik dengan rata-rata 90 Hasil penelitian yang dilakukan pada saat pretest memperoleh nilai tuntas sebanyak 17 siswa (30%). ) sedangkan yang memperoleh nilai tuntas 37 siswa (76%) tidak tuntas, dengan rata-rata hasil belajar siswa sebesar 40. Pada posttest siklus I, siswa yang memperoleh nilai tuntas meningkat menjadi 13 siswa (46%) sedangkan yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 13 siswa (46%) sedangkan yang mendapat nilai tuntas meningkat menjadi 13 siswa (46%) yang mendapat nilai tidak tuntas sebanyak 32 siswa (64%) dengan rata-rata hasil belajar 73,17. Pada posttest siklus II hasil belajar siswa yang tuntas meningkat menjadi 38 siswa (82%) dan yang mendapat nilai tidak tuntas sebanyak 6 siswa (18%) dengan rata-rata hasil belajar siswa sebesar 90.</p> Kaderi, Hidayat Copyright (c) 2024 https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3461 Jum, 23 Feb 2024 00:00:00 +0100