Penerapan Metode SMART dalam Pemilihan Duta Generasi Berencana Studi Kasus Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Binjai)

Authors

  • Dimas STMII Kaputama Binjai
  • Achmad Fauzi STMIK Kaputama Binjai
  • Imeldawaty Gultom STMIK Kaputama Binjai

DOI:

https://doi.org/10.54367/kakifikom.v4i1.1870

Keywords:

Duta Generasi Berencana, Sistem Pendukung Keputusan, SMART

Abstract

Pemilihan duta  Generasi Berencana (GenRe) bertujuan tegar remaja yang berperilaku sehat, terhindar dari resiko tiga kesehatan reproduksi remaja, menunda usia pernikahan, dan memiliki perencanaan kehidupan berkeluarga untuk mewujudkan keluarga kecil bahagia dan sejahtera. Pemilihan Duta GenRe dimulai dari tahun 2010 hingga saat ini, dimana jumlah peserta setiap tahunnya ± 30 pasang dan hanya 1 pasang yang terpilih. Masalah yang muncul masih ada unsur penilaian secara subjektif dan ada beberapa peserta yang memiliki nilai yang sama sehingga menyulitkan pihak pengambil keputusan untuk menentukan mana yang terbaik, untuk itu diperlukan sebuah sistem pendukung keputusan.Metode yang digunakan adalah SMART. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, sistem ini dapat membantu pihak pengambil keputusan dalam menentukan alternatif terbaik menjadi duta  GenRe untuk  Laki Laki dengan nilai tertinggi 0,8 dan  Perempuan dengan nilai tertinggi 0,9 dan dengan adanya sistem ini proses pemilihannya menjadi lebih objektif dan mudah

Author Biography

Dimas, STMII Kaputama Binjai

Dosen

References

Fathansyah. (2015) . Basis Data Bandung; Informatika Bnadung.

Iqbal, M. (2019). 5 Jam Belajar PHP MySQL dengan Dreamweaver CS3. Yogyakarta: Deepublish Publisher

Kasus, S., Makasar, P., & Timur, J. (2020). Evaluasi Kinerja Kepolisian Berdasarkan Kriteria Pengguna Menggunakan Metode Smart. 1(1).

Latif, L. A., Jamil, M., & Abbas, S. H. (2018). Buku Ajar: Sistem Pendukung Keputusan Teori dan Implementasi. Yogyakarta: Deepublish.

Magrisa, T., Wardhani, K. D. K., & Saf, M. R. A. (2018). Implementasi Metode SMART pada Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Kegiatan Ekstrakurikuler untuk Siswa SMA. Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer, 13(1), 49. https://doi.org/10.30872/jim.v13i1.648

Mursalin, N. (2017). Nurhayati Mursalin1 dan Rezqiwati Ishak,SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN DUTA MAHASISWA GENERASI BERENCANA BKKBN DENGAN METODE WEIGHTED PRODUCT (WP) (ILKOM Jurnal Ilmiah Volume 9 Nomor 3 Desember 2017), h. 27. 9, 301–308.

Ramadhan Pangaribuan, G., Perdana Windarto, A., Prima Mustika, W., & Wanto, A. (2019). Sistem Pendukung keputusan Pemilihan Jenis Sapi bagi Peternak Sapi Potong dengan Metode Smart. Jurnal Ilmu Komputer Dan Informatika, 6341(April).

Supono and V. putratama, Pemograman Web dengan menggunakan PHP dan Frameworl Codeigniter, 1st ed. Yogyakarta: DeePublish 2018.

Downloads

Published

2022-04-26

How to Cite

Dimas, Fauzi, A. ., & Gultom, I. . (2022). Penerapan Metode SMART dalam Pemilihan Duta Generasi Berencana Studi Kasus Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Binjai). KAKIFIKOM (Kumpulan Artikel Karya Ilmiah Fakultas Ilmu Komputer), 4(1), 1–6. https://doi.org/10.54367/kakifikom.v4i1.1870

Issue

Section

Artikel