PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI KELAS V SD NEGERI TAHUN PEMBELAJARAN 2023/2024

Authors

  • Anita Lumbanraja Universitas Katolik Santo Thomas Medan
  • Bogor Lumbanraja FKIP Universitas Katolik Santo Thomas Medan
  • Ribka Kariani Sembiring FKIP Universitas Katolik Santo Thomas Medan
  • Regina Fredrika Sipayung FKIP Universitas Katolik Santo Thomas Medan
  • Rumiris Lumban Gaol FKIP Universitas Katolik Santo Thomas Medan

Keywords:

Inquiry Learning Model, Learning Outcomes, Learning models

Abstract

Penelitian ini dirangcang untuk melihat Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V Tahun Pembelajaran 2022/2023 di SD Negeri 2 Harian, SD Negeri 13 Tambun Sungkean. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Penelitian ini melibatkan 33 siswa berdasarkan teknik sampel total sampling. Hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri memperoleh nilai rata-rata 80.15 dengan kategori baik, sedangkan hasil belajar tanpa menggunakan model pembelajaran inkuiri memperoleh nilai rata-rata 60.45. 

References

Anzelina, D., & Tamba, I. P. (2020). Perbedaan Model Pembelajaran Mind Mapping dengan Model Pembelajaran Problem Based Learning dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA kelas IV SD Negeri 068003 Medan. Jurnal Ilmiah Aquinas, 3(2), 249–265. https://doi.org/10.54367/aquinas.v3i2.765

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Gaol, R. L., & Simarmata, E. J. (2019). Efektivitas Bahan Ajar Tematik Sekolah Dasar Berbasis Budaya Lokal Melalui Penerapan Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (Ctl) Terhadap Aktivitas Belajar Siswa. Prosiding Seminar Nasional Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Medan, 3(4), 1032–1035.

Idrus Irdam, & Irawati Irawati. (2019). Analisis Model Pembelajaran Discovery Learning Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Ipa-Biologi. Talenta Conference Series: Science and Technology (ST), 2(2). https:// doi. org/

Juanda, A. (2019). Pembelajaran Kurikulum Tematik Terpadu. In Teori dan praktik Pembelajara Tematik Terpadu Beroientasi Landasan Filosofis, Psikologis dan Pedagogis.

Rohayani Farida. (2018). Model Pembelajaran Inkuiri untuk Pendidikan Anak Usia Dini. Golden Age Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 3(1), 43–52.

Rusman. (2020). Pembelajaran Tematik Terpadu. Jakarta: Fajar Inter Pretama Mandiri.

Sugiyono, (2021). Metode Penelitian Kuantitatif, Kuaitatif, dan R&D. Bandung: Alfabet.

Sudjana, (2016) Metode Statistika (Ke-7). Bandung: Tarsio.

Sigalingging, D., Sembiring, R. K., Sitepu, A., & Silaban, P. J. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Kelas Iv Di Sd. Jurnal Pajar (Pendidikan Dan Pengajaran), 6(3), 749. https://doi.org/10.33578/pjr.v6i3.8537

Downloads

Published

2024-07-20

How to Cite

Lumbanraja, A., Lumbanraja, B. ., Sembiring, R. K., Sipayung, R. F., & Lumban Gaol, R. (2024). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI KELAS V SD NEGERI TAHUN PEMBELAJARAN 2023/2024. Jurnal Ilmiah Aquinas, 7(2), 112–121. Retrieved from https://ejournal.ust.ac.id/index.php/Aquinas/article/view/3982

Issue

Section

Artikel