PENGARUH UKURAN DEWAN KOMISARIS, KEPEMILIKAN SAHAM PUBLIK DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PADA PERUSAHAANSEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Authors

  • Yan Christin Sembiring Fak Ekonomi, Universitas Katolik Santo Thomas Medan
  • Hana Yona Anggresia Tambunan Fak Ekonomi, Universitas Katolik Santo Thomas Medan

DOI:

https://doi.org/10.54367/jrak.v7i1.1127

Keywords:

Ukuran Dewan Komisaris, Kepemilikan Saham Publik, Kepemilikan Institusional, Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial

Abstract

Dewan Komisaris, Kepemilikan Saham Publik dan Kepemilikan Institusional terhadap pengungkapan Tanggung Jawab Sosial pada perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah 57 perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan, sehingga diperoleh sampel 37 perusahaan, dengan periode penelitian 2 tahun sehingga total sampel yang diteliti adalah 74. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dan pengujian hipotesis menggunakan uji t dan uji F dengan tingkat signifikansi sebesar 5%.Hasil uji secara parsial (uji t) menunjukkanUkuran Dewan Komisaris berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengungkapan Tanggung Jawab Sosial, Kepemilikan Saham Publik tidak berpengaruh terhadap pengungkapan Tanggung Jawab Sosial, dan Kepemilikan Institusional berpengaruh negatif dan signifikan terhadap pengungkapan Tanggung Jawab Sosial. Hasil uji secara simultan (uji F) menunjukkan bahwa variabel Ukuran Dewan Komisaris, Kepemilikan Saham Publik dan Kepemilikan Institusional secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengungkapan Tanggung Jawab Sosial pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Author Biographies

Yan Christin Sembiring, Fak Ekonomi, Universitas Katolik Santo Thomas Medan

Fakultas Ekonomi, Program Studi Akuntansi

Hana Yona Anggresia Tambunan, Fak Ekonomi, Universitas Katolik Santo Thomas Medan

Fakultas Ekonomi, Program Studi Akuntansi

References

Anggraini, Fr. Reni Retno. 2006. Pengungkapan Informasi Sosial dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Informasi Sosial dalam Laporan Keuangan Tahunan (Studi Empiris pada Perusahaan-Perusahaan yang Terdaftar Bursa Efek Jakarta). Simposium Nasional Akuntansi 9. Padang.

Agusti, Rosalita Rachma dan Aulia Fuad Rahman. 2011. Relevansi Nilai Laba dan Nilai Buku: Peran Pengungkapan Corporate Social Responsibility dan Dewan Komisaris Independen. Simposium Nasional Akuntansi 14. Aceh.

Ale, Lusyana. 2014. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Kepemilikan Institusional, dan Ukuran Dewan Komisaris Terhdap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Skripsi.Yogyakarta : Fakultas Ekonomi, Universitas Atmajaya Yogyakarta.

Beiner, S., Drobetz, W., et al, 2003, Is Board size an Independent Corporate Governance Mechanism, www.ssrn.com (diakses tanggal 29 Januari 2008).

Dewi, Indah Fitri Karunia. 2012. “Analisis Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, dan Porsi Kepemilikan Publik atas Saham Terhadap Pengungkapan Islamic Social Reporting pada Perusahaan Jakarta Islamic Indexâ€. Skripsi Universitas Indonesia.

Ghozali, Imam, dan Anis Chariri. (2007). Teori Akuntansi.Semarang:Badan

Penerbit Universitas Diponegoro.

Machmud, Novita dan Chaerul D. Djakman. 2008. “Pengaruh Struktur Kepemilikan Terhadap Luas Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial (CSR Disclosure) Pada Laporan Tahunan Perusahaan: Studi Empiris Pada Perusahaan Publik Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2006â€. Simposium Nasional Akuntansi 11. Pontianak. 2008.

Moir, L. 2001. What Do We Mean By Corporate Social Responsibility, the Measurement of Corporate Social Behavior. Journal of Governance 1-2.

Mulyadi. 2002. Auditing Buku 1, Edisi Keenam. Jakarta : Salemba Empat.

Nurkhin, Ahmad (2009). “Corporate Governance dan Profitabilitas; Pengaruhnya Terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia).†Makalah disampaikan pada Simposium Nasional Akuntansi XI, Pontianak, 22-25 Juli

Oktariani, Wulantika. (2013). Pengaruh Kepemilikan Publik, Ukuran Dewan Komisaris, Profitabilitas Dan Umur Perusahaan Terhadap Pengunngkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan. Jurnal Ilmiah Akuntansi. Vol.8, No.2.

Putra, Eka Nanda dan Rahardjo, Shiddiq Nur. 2011. Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR).

Puspitasari, Apriani Daning. 2009. “Faktor-faktor yang mempengaruhi pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR pada laporan tahunan perusahaan di Indonesiaâ€. Skripsi Tidak Dipublikasikan. Universitas Diponegoro.

Rawi. 2008. “Pengaruh Kepemilikan Manajemen, Institusi, Dan Leverage Terhadap Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Manufaktur

Yang Listing Di Bursa Efek Indonesiaâ€. Tesis S-2 : Universitas

Diponegoro Semarang. http://www.enprints.undip.ac.id.

Sembiring, Eddy Rismanda. 2005. “Karakteristik Perusahaan dan Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial : Study Empiris pada Perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Jakarta.†Simposium Nasional Akuntansi 8.

Solihin, Ismail. 2009. Corporate Social Responsibility from Charity to Sustainability. Jakarta : Salemba Empat.

Sriayu dan Mimba (2013). Pengaruh Karakteristik Perusahaan terhadap Corporate Social Responsibility Disclosure. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana

Sriayu,Gusti Ayu Putu Wiwik dan Ni Putu Sri Harta Mimba. 2013.Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Corporate Social Responsibility Disclosure.E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 5.2 (2013)

Wijaya, Maria. 2012. Faktor-faktor yang mempengaruhi Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. JIMA, Vol 1 No 1 Januari 2012.

Wibisono, yususf. 2007. Membedah Konsep dan Aplikasi CSR, Gresik : Fasco Publishing. Yoyakarta : gadjah.

Zuhroh, D, dan Sukmawati. 2003. Analisis pengaruh luas pengungkapan sosial dalam laporan tahunan perusahaan terhadap reaksi investor (studi kasus pada perusahaan-perusahaan high profile di BEI), Simposium Nasional Akuntansi VI, Universitas Airlangga, Surabaya.

Published

2021-04-15

How to Cite

Sembiring, Y. C., & Tambunan, H. Y. A. (2021). PENGARUH UKURAN DEWAN KOMISARIS, KEPEMILIKAN SAHAM PUBLIK DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PADA PERUSAHAANSEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Jurnal Riset Akuntansi &Amp; Keuangan, 7(1), 86–99. https://doi.org/10.54367/jrak.v7i1.1127

Issue

Section

Artikel