PENGARUH PERGANTIAN AUDITOR, UKURAN KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP), SOLVABILITAS DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT REPORT LAG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

Authors

  • Romasi Lumban Gaol FE, Universitas Katolik Santo Thomas
  • Nariana Sitohang FE, Universitas Katolik Santo Thomas

DOI:

https://doi.org/10.54367/jrak.v7i2.1399

Keywords:

Audit report lag, pergantian auditor, ukuran KAP, solvabilitas dan Umur Perusahaan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pergantian auditor, ukuran KAP, solvabilitas dan umur perusahaan terhadap audit report lag pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di BEI di tahun 2013-2018. Dengan jumlah sampel 26 perusahaan. Metode analisis yang digunakan adalah persamaan regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS 25. Dari hasil pengujian menggunakan SPSS diketahui bahwa, nilai koefisien determinasi (R Square) sebesar 0,092 ini berarti variabel bebas yaitu pergantian auditor, ukuran KAP, solvabilitas dan umur perusahaan secara bersama-sama mempengaruhi variabel dependen yaitu audit report lag sebesar 9,2%. Berdasarkan hasil analisis persamaan regresi linear berganda dapat disimpulkan bahwa. Pergantian auditor dan umur perusahaan berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap audit report lag pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2013-2018. Ukuran KAP dan solvabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap audit reportlag pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

Author Biography

Romasi Lumban Gaol, FE, Universitas Katolik Santo Thomas

Fakultas Ekonomi, Program Studi Akuntansi

References

Ahmed dan Hossain. 2010. “Audit Report Lag: A Study of the Bangladeshi Listed Companiesâ€. ASA University Review. Vol 4, No 2.

Andika, Windu. 2015. Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Likuiditas,Ukuran Perusahaan, Opini Audit Terhadap Audit Report Lag. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma.

Apitaningrum, Aprilia. 2017. Pengaruh pergantian auditor, opini audit, ukuran perusahaan, dan laba rugi terhadap audit report lag. Jurnal: SurakartaUniversitas Muhammadiyah.

Arfan Ikhsan, Dkk, 2013. Teori Akuntansi. Bandung : Cita Pustaka Media

Bursa Efek Indonesia. Http//www.idx.co.id.

Carslaw, C.A.P.N. dan S.E. Kaplan. 1991 â€An Examination of Audit Delay : Further Evidence from New Zealandâ€, Accounting and Business Research 22 (85).

Chasanah, Irfa Ummul. 2017. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas, Jenis Industri, Dan Afiliasi Kap Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Lq-45 Periode 2012-2015. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Yogyakarta

Dewangga, Arga. 2015. Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Audit RepotLag. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.

Fahmi, Irham. 2012. “Analisis Kinerja Keuangan†, Bandung: Alfabeta

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IMB SPSS 25.Universitas Diponegoro, Semarang.

Harjanto, Karina. 2017. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas, dan Ukuran Kantor Akuntan Publik terhadap Audit Report Lag.Ultima Accounting Vol. 9 No. 2 Desember 2017.

Indra, Novelia Sagita dan Dicky Arisudhana. (2012). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Go Public di Indonesia (Studi Empiris pada Perusahaan Property di Bursa Efek Indonesia tahun 2007-2010). Jurnal Fakultas Ekonomi Budi Luhur, Vol. 1 No.2 Oktober 2012. Universitas Budi Luhur.

Indriani, Tri. 2014. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas, Jenis Industri, dan Ukuran Kantor Akuntan Publik Terhadap Audit Delay

Iskandar, Meylisa Januar. 2010.Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Audit Report Lag Pada Perusahaan yangTerdaftar di Bursa Efek Indonesia.Jurnal bisnis dan akuntansi Vol. 12, No. Desember 2010, Hlm. 175 – 186.

Ilhami, Maulana Fiqi. 2015. Audit Report Lag, (Penyakit) Tahunan Perusahaan https://www.kompasiana.com/maulanafiqi/557007cc307a61a346bbf125/audit-report-lag-penyakit-tahunan-perusahaan.

Kartika, Andi. 2011. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Report LagPada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI .Jurnal Dinamika Keuangan dan Perbankan Vol. ISSN: 1979-4878.

Kasmir. 2010. Pengantar Manajemen Keuangan . Jakarta:Kencana.

Kalinggajaya, Delia Alvorina. 2018. Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Ukuran KAP, Opini Audit dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Manufaktur. Skripsi.Yogyakarta: Universitas Islam Indonesia.

Lianto, Novice & Budi Hartono Kusuma. 2010. Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Audit Report Lag. JURNAL BISNIS DAN AKUNTANSI Vol. 12, No. 2, Agustus 2010, Hlm. 98 - 107

Laksono, F. D., & Mu’id, D. (2014). Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Audit Delay dan Ketepatan Waktu Publikasi Laporan Keuangan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Consumer Good yang Terdaftar Di BEI Tahun 2010-2012). Diponegoro J. Account, 3(4), 2337–3814.

Maharani, Terry. 2017. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas dan Ukuran KAP terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Yang Terdaftar di BEI. Skripsi. Bandar Lampung: Universitas Lampung.

Mulyadi. 2002. Auditing. Buku I EdisiKeenam. Jakarta: SalembaEmpat.

Otoritas Jasa Keuangan. Http// www. Ojk. Go. Id

Pramaharja, Brian. 2015. Faktor- Faktor Yang Berpengaruh Terhadap AuditReport Lag Pada Perusahaan Manufaktur. Skripsi. Semarang: Universitas Diponegoro.

Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Nomor 29/POJK.04/2016.

Malinda Rizki, Sudarno. 2020. Pengaruh Reputasi Kap, Ukuran Kap, Dan Biaya Audit Terhadap Kualitas Audit (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2015-2017) Diponegoro Journal Of Accounting Volume 9, Nomor 3, Tahun 2020, Halaman 1-11

Saemargani, Fitria Ingga. 2015. PengaruhUkuran Perusahaan, Umurperusahaan , UkuranKapdanOpini Auditor TerhadapAudit Report Lag( Studikasuspadaperusahaan LQ45 yang Terdaftar di BEI tahun 2011-2013). Jurnal Nominal Vol. 4 No.2. Yogyakarta: UniversitasNegeri Yogyakarta.

Suginam. 2016. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Report Lag Pada Perusahaan Sektor Perdagangan Jasa Dan Investasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.Majalah Ilmiah Informasi dan Teknologi Ilmiah, Volume : XI, Nomor : 1, September 2016 ISSN: 2339-210X

Sugiyono. 2017. MetodePenelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Tambunan, Pinta Uli. 2014. PengaruhOpini Audit, Pergantian Auditor danUkuran Kantor AkuntanPublik (KAP) TerhadapAudit Report LagPada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal. Padang: Universitas Negeri Padang.

Widiastuti, Ika Destriana Dan Andi Kartika. 2018. Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Umur Perusahaan, Solvabilitas Dan Ukuran Kap Terhadap Audit Report Lag. Jurnal Dinamika Akuntansi, Keuangan dan Perbankan, , Vol. 7, No. 1, Hal: 20 - 34 Mei 2018 ISSN: 2656-4955 .

Verawati, Ni Made Adhika dan Made Gede Wirakusuma. 2016. Pengaruh Pergantian Auditor, Reputasi Kap, Opini Audit dan Komite Audit pada Audit Repot Lag. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol.17.2. November (2016): 1083-1111 ISSN: 2302-8556

Published

2021-09-10

How to Cite

Lumban Gaol, R., & Sitohang, N. (2021). PENGARUH PERGANTIAN AUDITOR, UKURAN KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP), SOLVABILITAS DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT REPORT LAG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI. Jurnal Riset Akuntansi &Amp; Keuangan, 7(2), 167–180. https://doi.org/10.54367/jrak.v7i2.1399

Issue

Section

Artikel