Analisis Kemampuan Matematis Mahasiswa Teknik Informatika Dalam Memecahkan Soal-Soal Kalkulus I

Authors

  • Kennedi Tampubolon Universitas Budi Darma
  • Chandra Frenki Sianturi Universitas Budi Darma

DOI:

https://doi.org/10.54367/kakifikom.v2i2.1115

Abstract

Masalah utama dalam pembelajaran Kalkulus di UNIVERSITAS BUDI DARMAMEDAN adalah rendahnya pemahaman mahasiswa terhadap pengetahuan Kalkulus.Permasalahan ini berlangsung lama hingga dilakukan penelitian ini. Adapun faktorfaktoryang menyebabkan rendahnya penguasaan materi matakuliah Kalkulus padamahasiswa Teknik Informatika (TI) khususnya mahasiswa baru adalah faktor internalseperti minat belajar yang kurang dan rendahnya kemampuan kognitif khususnyapengetahuan Matematika Dasar sebagai landasan pengetahuan tentang Kalkulus.Penelitian ini ditujukan untuk menentukan tingkat kemampuan matematis dalammemecahkan soal-soal Matematika Dasar serta upaya menemukan unsur-unsur yangmenjadi titik kelemahan mahasiswa dalam menyelesaikan soal-soal kalkulus. Lemahnya pengetahuan Matematika Dasar dapat menimbulkan kesalahan-kesalahan fatal dalam menjawab soal sehinga berakibat pada hasil yang fatal pula dengan kata laingagal total. Kesalahan-kesalahan yang sering terjadi seperti dalam proses penerapanoperasi hitung pada persamaan, penerapan rumus-rumus, pemahaman simbol-simboldll. Untuk mendapatkan informasi tentang hal tersebut maka dilakukan pretest danposttest Matematika Dasar khususnya Aritmetika dan Aljabar yang dilanjutkan denganmengumpulkan data hasil test/jawaban serta menganalisanya. Sehingga upaya dalammeningkatkan kemampuan matematis mahasiswa dalam memecahkan persoalanpersoalanKalkulusdapatdicapai

References

AryadiWijaya, PendidikanMatematikaRealistik. GrahaIlmu Yogyakarta. 2012

Chatterjee Dipak. 2005. Real Analysis. Prentice – Hall of India. Private Limited New Delhi.

Dr. Nasrul Effendy.2013.Matematika Teknik I.Penerbit CAPS. Yogyakarta

Frank Ayers, JR. Theory and Problems of Differential and integral Calculus, Mc. Graw Hill, Inc. New York. 1972.

Spiegel. Murray R. Teory dan soal-soal Matematika dasar (seri buku Schaum). 1986. Jakarta : Penerbit Erlangga.

Williams, Garet. Mathematics With Application in the Management, Natural and sosial Sciences.1981. Allyn Bacon Inc. 470

Atlantic Avenue Boston Massashusetts 02210.

Rusman. Model-model pembelajaran: Mengembagkan profesionalisme guru. 2012. Jakarta: Penerbit Rajawali Press.

Nurhikmayati, Analisis Kesulitan Belajar Mahasiswa pada Mata Kuliah Matematika Dasarâ€, Jurnal THEOREMS, ( The

Original Research Home Mathematics ) volume 2 no.1, Juli 2017, hal 74-85

Ali Gunawan, Faktor-faktor Kesulitan Belajar dan Dampaknya Terhadap Motivasi Berprestasi pada Mata Kuliah Statistika

Matematika Iâ€, DELTA : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika vol 1, No 2 (2013)

Marina Issakova, “Comparison of Student Errors Made During inear Equation Solving on paper and in Interactive Learning

Enviroment†Semantic Scholar January 2006,

https://www.wikipedia.org

Published

2020-10-22

How to Cite

Tampubolon, K., & Sianturi, C. F. (2020). Analisis Kemampuan Matematis Mahasiswa Teknik Informatika Dalam Memecahkan Soal-Soal Kalkulus I. KAKIFIKOM (Kumpulan Artikel Karya Ilmiah Fakultas Ilmu Komputer), 2(2), 134–142. https://doi.org/10.54367/kakifikom.v2i2.1115

Issue

Section

Artikel