SISTEM INFORMASI HALO ALUMNI PADA UNIVERSITAS KATOLIK SANTO THOMAS MEDAN
Keywords:
Alumni, Restful API , Halo Alumni, WebsiteAbstract
Pada Universitas Katolik Santo Thomas Medan, memiliki banyak lulusan ataupun alumni , dari berbagai jurusan, tetapi beberapa alumni cukup sulit untuk dijangkau ataupun mengisi sebuah data untuk tracer study. Terutama pada Falkutas Ilmu Komputer , yang banyak alumninya yang susah untuk dijangkau oleh para dosen. Sehingga cukup banyak keluhan dari para dosen , untuk mengetahui kegiatan ataupun hal apa saja yang sedang dilakukan oleh para alumni. Dan untuk saat ini juga belum ada sebuah forum untuk berkumpulnya para alumni, untuk berbagi informasi pekerjaanataupun informasi terkait Universitas Katolik Santo Thomas Medan itu sendiri. Penulis akan merancangan Sistem Informasi Halo Alumni tersebut dengan menggunakan teknologi MERN , dan menggunakan beberapa Third Party , yaitu Cloudinary dan Socket IO. Kemudian sistem dibangun dengan menggunakan metode Waterfall. Didalam Sistem Informasi Halo Alumni juga akan memiliki beberapa fitur, seperti fitur komentar, membuat postingan,melakukan chating antar user, serta didalam admin dashboard, admin dapat mengunduh data para alumni yang keluarannya berupa Excel.References
S. Pakpahan, “Aplikasi Tracer Study Alumni Universitas Katolik Santo Thomas,” vol. 4, no. 1, pp. 86–91, 2019.
A. D. A. N. Pengembangan and D. I. S. M. A. Wates, “Sistem Informasi Alumni Sekolah Berbasis Web,” vol. 4, pp. 1–8, 2016.
A. Wibisono, B. S. S. Ulama, W. A. Asmoro, and S. A. C. SAC, “Tracer Study at Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Promoting Localization and Multiple Touch Points to Capture Alumni,” in International Conference on Experience with Link and Match in Higher Education: Result of tracer studies world wide, Bali, Indonesia, Citeseer, 2012.
A. S. At-Taqwa, “Pengembangan Sistem Informasi Data Alumni Berbasis Web pada Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar,” vol. 5, no. 1, pp. 23–32, 2020, [Online]. Available: http://journal.unifa.ac.id/index.php/tea/article/view/192%0Ahttps://journal.unifa.ac.id/index.php/tea/article/download/192/155
I. A. Watung, A. A. E. Sinsuw, S. D. E. Paturusi, X. B. N. Najoan, and J. T. Elektro-ft, “Perancangan Sistem Informasi Data Alumni,” e-journal Tek. Elektro dan Komput., pp. 1–9, 2014.