PENGARUH ALAT PERAGA DAKOTA TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI 121308 KOTA PEMATANGSIANTAR

Authors

  • Fetronella Manurung Universitas HKBP Nommensen Pematang Siantar
  • Jumaria Sirait
  • Tarida Alvina Simanjuntak

DOI:

https://doi.org/10.54367/pendistra.v6i2.3201

Keywords:

Dakota Props, learning Outcomes

Abstract

Peningkatan hasil belajar dilakukan pada peserta didik untuk mencapai sebuah KKM. Dalam pencapaian keberhasilan pada pembelajaran diperlukan penggunaan alat peraga untuk mempermudah penyampaian materi agar peserta didik lebih mudah dalam memahami materi pembelajaran. Untuk peningkatan hasil belajar peserta didik  khususnya pada mata pelajaran matematika diperlukan alat peraga Dakota. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk melihat pengaruh alat peraga Dakota terhadap hasil belajar matematika siswa kelas IV SD Negeri 121308 Kota Pematangsiantar. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan rancangan Pretest Posttest Design Group dengan jenis penelitian Pre-Eksperimen.penelitian ini menggunakan sampling jenuh dimana seluruh populasi dijadikan sampel penelitian sebanyak 37 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan tes ( Pretest dan Postest) serta dokumentasi. Adapun teknik analisis data menggunakan uji normaliats, uji homogenitas, uji N-Gain, dan Uji Paired Samples T- test. Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh alat peraga Dakota terhadap hasil belajar matematika siswa kelas IV SD Negeri 121308 Kota Pematangsiantar. Dengan bukti thitung > ttabel atau 13.6>1.68. Hasil tersebut menunjukkan bahwa alat peraga Dakota dapat meningkatkan hasil belajar siswa di kelas IV SD Negeri 121308 Kota Pematangsiantar.     Kata kunci: Alat Peraga Dakota, Hasil Belajar

References

Annisah, S. (2017). Alat Peraga Pembelajaran Matematika. Tarbawiyah: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 11(1), 1–15.

Anjani, R. T., Pravitasari, D., & Sinensis, A. R. (2022). Pengaruh Penggunaan Alat Peraga Dakota Terhadap Hasil Belajar. Finger: Journal Of Elementary School, 1(2), 108-116.

Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Edisi Revisi. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Atiaturrhahmaniah, A., Doni Septu Marsa, I., & Musabihatul, K. (2017). Pengembangan Pendidikan Matematika SD.

Azhari, M. Y., & Anggreni, F. (2021). Pemanfaatan Alat Peraga Dakota Untuk Menguatkan Pemahaman Konsep Matematika Siswa. At-Tafkir, 14(2), 106-115.

Alman, A., Pulung, J. P., & Astutik, H. S. (2020). Pengaruh Alat Peraga Mobil Garis Bilangan Terhadap Hasil Belajar Matematika Peserta Didik Kelas Vi Sd Negeri 6 Klablim. Jurnal Papeda: Jurnal Publikasi Pendidikan Dasar, 2(2), 122-128.

Fauziddin, M., Pg-Paud, D. P., & Tambusai, S. P. T. (2017). Peningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Pencapaian Konsep Dengan Bantuan Alat Peraga Dakon Bilangan Pada Materi Kpk Dan Fpb Kelas Iv Sdn 001 Petapahan Kecamatan Tapung.

Fendrik, M.(2019). Penggunaan Alat Peraga Dakon Matematika (Dakota) Sebagai Upaya Peningkatan Hasil Belajar Matematika Bagi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu. 3(2),702-708.

Handayani, N. L. P., Suarjana, I. M., & Yudiana, K. (2022). Dakota (Dakon Matematika) Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Operasi Hitung Bilangan Cacah Pada Siswa Kelas Iii Sd. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (Jpdk), 4(5), 5063-5072.

Hidayat, S. (2019). Sejarah Matematika. Pt Sarana Pancakarya Nusa.

Lestari, Kurnia Eka dan Yudhanegara, Mokhammad Ridwan. 2017. Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: Refika Aditama.

Istiani, A., & Arnidha, Y. (2018). Pendampingan Pembuatan Dan Penggunaan Alat Peraga Dakota Pada Pembelajaran Fpb Dan Kpk. Publikasi Pendidikan, 8(1), 66. Https://Doi.Org/10.26858/Publikan.V8i1.4754

Karso, H., & Pd, M. M. (2014). Pembelajaran Matematika di SD. Jakarta: Universitas Terbuka.

Nafiati, D. A. (2021). Revisi Taksonomi Bloom: Kognitif, Afektif, Dan Psikomotorik. Humanika, Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum. 21(2). 151-172.

Fitrianingsih, F. (2021). Pengembangan Media Papan Dakonmatika Pada Materi Kpk Dan Fpb Untuk Siswa Kelas Iv Sdn 31 Dompun (Doctoral Dissertation .Universitas_Muhammadiyah: Mataram).

Pridana Sidik Dan Sunarsi Denok. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif. Pascal Books.

Pujiati, A. (2018). Pengaruh Penggunaan Alat Peraga Dakon Matematika Terhadap Pemahaman Konsep Matematika Materi Bilangan Bulat Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri Sumber Iii No. 162 Surakarta Tahun Pelajaran 2016/2017. Karya Ilmiah Mahasiswa Progdi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fkip, 2(2).

Rahmawati, F., Permana, R., & Nurfitriani, M. (2020). Pengaruh Media Dakota Dan Keaktifan Terhadap Prestasi Siswa Materi Fpb Dan Kpk. Cendekiawan, 2(2), 95-103.

Rahmawati, N., Dorahman, B., Nurul, N., Puspita, D. R., & Latifah, N. (2022). Pengaruh Media Animasi Terhadap Hasil Belajar Bahasa Inggris Siswa Kelas 3 Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (Jpdk), 4(5), 4581-4586.

Risnawati, R., Wibowo, A., & Bahar, B. (2019). Pengaruh Penggunaan Media Dakon Matematika Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas Tinggi Sd Di Kabupaten Gowa. Pepatudzu: Media Pendidikan Dan Sosial Kemasyarakatan, 15(2), 118-126.

Simaremare, J. A., Sihombing, L. N., Sirait, J., & Purba, N. (2022). Penerapan Metode Project Based Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Pendidikan Bahasa Indonesia Kelas Tinggi. Jurnal Keguruan Sekolah Dasar, 3(2), 82-89.

Sinar. (2018). Metode Active Learning Upaya Peningkatan Keaktifan Dan Hasil Belajar Siswa. Deepublish.

Siagian, M. D. (2016). Kemampuan Koneksi Matematik Dalam Pembelajaran Matematika. Mes: Journal Of Mathematics Education And Science, 2(1).

Suherman, Erman Dkk. 2003. Strategi Pembelajaran Matematika Komtemporer. Bandung: Pt Remaja Rosdakarya.

Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung : Alfabeta.

Wahyuningsih, E. S. (2020). Model Pembelajaran Mastery Learning “Upaya Peningkatan Keaktifan Dan Hasil Belajar Siswa.” .Deepublish.

Downloads

Published

2023-12-29

How to Cite

Manurung, F., Sirait, J. ., & Simanjuntak, T. A. . (2023). PENGARUH ALAT PERAGA DAKOTA TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI 121308 KOTA PEMATANGSIANTAR. Pendidikan Bahasa Indonesia Dan Sastra (Pendistra), 6(2), 201–210. https://doi.org/10.54367/pendistra.v6i2.3201

Issue

Section

Artikel