PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR AND SHARE TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA SISWA KELAS III SD NEGERI 124394 PEMATANGSIANTAR
DOI:
https://doi.org/10.54367/pendistra.v8i2.5460Keywords:
Model Pembelajaran , Think Pair and Share, Kemampuan MembacaAbstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kemampuan membaca siswa kelas III SD Negeri 124394 Pematangsiantar. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Think Pair and Share terhadap kemampuan membaca siswa kelas III SD pada tema 3 subtema 1 pembelajaran 1 di SD Negeri 124394 Pematangsiantar Tahun Pembelajaran 2025/2026. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode eksperimen. Jenis penelitian yang digunakan adalah pre-experimental dengan menggunakan desain “One Group Design Pretest-Posttest”. Hasil uji hipotesis dengan taraf signifikansi =0,05 dan rtabel sebesar 1,708. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh model pembelajaran Think Pair and Share terhadap kemampuan membaca siswa kelas III SD Negeri 124394 Pematangsiantar.References
Amin, F. 2022. Membaca Pemahaman untuk SD. Bumi Aksara.
Anderson, N. 2013. Reading Comprehension: Strategies for Independent Learners (2nd ed.). Guilford Press.
Arends, R. I. 2023. Learning to Teach (11th ed.). McGraw-Hill.
Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta.
Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Cipta Rineka.
Baraja, A. 2021. Dasar-Dasar Membaca Permulaan. Pustaka Belajar.
Cahyani Isah, Hodijah 2007. Kemampuan Berbahasa Indonesia di Sekolah Dasar. Bandung : UPI PRESS.
Cahyani, I., & Hodijah, S. 2007. Kemampuan Berbahasa Indonesia di Sekolah Dasar. UPI Press.
Dalman. 2013. Keterampilan Membaca. Rajawali Pers.
Dalman.2013. Keterampilan Membaca. Jakarta : Raja Perindo persada.
Depdiknas. 2003. Undang-undang RI No.20 tahun 2003. tentang sistem Pendidikan Nasional.






